Top Skor Sementara Euro 2024: Pesaing Jamal Musiala Datang Hanya untuk Numpang Nama
Senin, 01 Juli 2024, 06:30 WIB

Logo Euro 2024--Wallpapecaves
DailySports.ID – Para pesaing penyerang Timnas Jerman, Jamal Musiala hanya bisa menaruh nama mereka saja dalam daftar perebutan top skor sementara Euro 2024.
Mereka adalah Ivan Schranz, penyerang Timnas Slovakia dan penyerang Timnas Georgia, George Milkautadze.
Namun, keduanya hanya bisa menaruh nama mereka saja dalam daftar puncak, tetapi tak bisa menambah jumlah golnya lagi.
Hal itu tak lepas dari kegagalan tim mereka masing-masing dalam melaju ke babak perempatfinal Euro 2024.
Striker Timnas Slovakia, Ivan Schranz hanya bisa datang untuk menumpan taruh nama dalam daftar top skor sementara Euro 2024.
Ivan Schranz membuka keunggulan dulu untuk Timnas Slovakia atas Timnas Inggris pada menit ke-25 setelah golnya memanfaatkan umpan matang dari David Strelec.
Namun, pada menit akhir, gelandang serang Timnas Inggris, Jude Bellingham menyamakan kedudukan yang membuat laga harus dilanjutkan ke perpanjangan waktu.
Pada perpanjangan waktu di menit awal, striker sekaligus kapten Timnas Inggris, Harry Kane berhasil mengembalikan kedudukan menjadi 2-1 sekaligus memulangkan Ivan Schranz dan Timnas Slovakia dari Euro 2024.
Ivan Schranz saat ini berada di top skor sementara Euro 2024 bersama Jamal Musiala dan penyerang Timnas Georgia, George Milkautadze dengan torehan tiga gol.
Sementara dua penggawa Timnas Inggris, yakni Jude Bellingham dan Harry Kane mulai merangsek naik ke posisi dua dalam koleksi dua gol mereka di Euro 2024.
Berikut adalah top skor sementara Euro 2024:
3 Gol
Jamal Musiala (Jerman)
George Milkautadze (Georgia)
Ivan Schranz (Slovakia)
2 Gol
Jude Bellingham (Inggris)
Harry Kane (Inggris)
Niclas Fullkrug (Jerman)
Kai Havertz (Jerman)
Razvan Marin (Rumania)
Cody Gakpo (Belanda)
1 Gol
Florian Wirtz (Jerman)
Ilkay Gundogan (Jerman)
Emre Can (Jerman)
Nedim Bajrami (Albania)
Klaus Gjasula (Albania)
Qazim Laci (Albania)
Marko Arnautovic (Austria)
Christoph Baumgartner (Austria)
Gernot Trauner (Austria)
Romano Schmid (Austria)
Marcel Sabitzer (Austria)
Kevin De Bruyne (Belgia)
Youri Tielemans (Belgia)
Barnabas Varga (Hungaria)
Kevin Csoboth (Hungaria)
Nicolo Barella (Italia)
Alessandro Bastoni (Italia)
Mattia Zaccagni (Italia)
Kylian Mbappe (Prancis)
Alvaro Morata (Spanyol)
Dani Carvajal (Spanyol)
Fabian Ruiz (Spanyol)
Nico Williams (Spanyol)
Fabian Ruiz (Spanyol)
Rodri (Spanyol)
Dani Olmo (Spanyol)
Andre Kramaric (Kroasia)
Dan Ndoye (Swiss)
Remo Freuler (Swiss)
Ruben Vargas (Swiss)
Michel Aebischer (Swiss)
Kwadwo Duah (Swiss)
Breel Embolo (Swiss)
Xherdan Shaqiri (Swiss)
Christian Eriksen (Denmark)
Morten Hjulmand (Denmark)
Ondrej Duda (Slovenia)
Erik Janza (Slovenia)
Zan Karnicik (Slovenia)
Luka Jovic (Serbia)
Memphis Depay (Belanda)
Wout Weghorst (Belanda)
Adam Buksa (Polandia)
Krzystof Piatek (Polandia)
Mykola Shaparenko (Ukraina)
Roman Yaremchuk (Ukraina)
Scott McTominay (Skotlandia)
Lukas Provoc (Ceko)
Patrik Schick (Ceko)
Francisco Conceicao (Portugal)
Bruno Fernandes (Portugal)
Denis Dragus (Rumania)
Nicolae Stanciu (Rumania)
Kerem Akturkoglu (Turki)
Arda Guler (Turki)
Mert Muldur (Turki)